Kategori Berita

ZMedia

5 Aplikasi Membuka URL Google untuk Menjelajah Internet

Faisol abrori
Berita ambon Berita maluku
Senin, 13 Juni 2022


Mengakses Google tentu penting untuk mendapatkan berbagai informasi penting. Dalam membuka URL Google ini, bisa di buka dengan beberapa aplikasi yang mendukung. Dimana, beberapa aplikasi tersebut dapat diakses pada PC maupun Hp. Adapun, berikut beberapa aplikasi membuka URL Google yang bisa dicoba:

1. Mozilla Firefox

Browser yang cukup famous digunakan untuk mengakses google yang pertama adalah menggunakan Mozilla Firefox. Aplikasi browser yang satu ini memang telah ada sejak lama, dan banyak digunakan untuk menjelajahi internet. Mozilla Firefox merupakan peramban yang cukup ringan.

Sehingga, banyak yang memilih untuk menggunakan browser yang satu ini di Hp ataupun PC.Apabila, seseorang menggunakan pada perangkat PC.

Maka, pengguna akan menemukan semua data penjelajahan yang tersinkronisasi secara sempurna. Meskipun, jika dibandingkan browser yang lain, Mozilla Firefox termasuk sedikit kurang cepat. Namun, terdapat banyak fitur, serta pengaturan pelacakan untuk mencegah phishing.

2. Google Chrome

Selanjutnya, aplikasi membuka URL Google yang banyak digunakan saat ini adalah Google Chrome. Aplikasi browser ini, memang tidak asing lagi, bahkan telah banyak digunakan di berbagai perangkat baik di Hp, PC, maupun laptop dan juga tablet. Google Chrome ini merupakan browser yang telah dikembangkan oleh perusahaan Google Inc.

Terdapat banyak fitur yang ada di Chrome, yang akan menunjang pelayanan Google yang terbaik. Jika menggunakan browser secara default, akan dapat menghubungkan dengan akun Google. Pengguna juga akan  memiliki akses cepat terhadap semua layanan yang ada pada Google.

3. Safari

Bagi para pengguna IOS tentu tidak asing dengan browser pencarian Url Google bernama safari. Hal ini karena, Safari hanya dapat digunakan pada perangkat yang menggunakan iOS. Biasanya, pada perangkat tersebut telah terpasang menjadi aplikasi bawaan pada perangkat.

Dengan begitu, pengguna tidak perlu lagi melakukan pengunduhan.Meskipun merupakan peramban yang cukup sederhana dan fungsi yang terbatas.

 Namun, Safari memiliki kecepatan dalam menjelajah serta ringan dalam penggunaannya. Selain itu, terdapat banyak fitur yang bisa digunakan serta ada iCloud yang telah tersinkronisasi. Tetapi, sebaiknya perangkat juga membutuhkan browser lebih jika hanya ada Safari saja.

4. Opera atau Opera Mini

Browser yang dapat digunakan pada Android maupun iOS adalah menggunakan Opera maupun Opera mini. Aplikasi membuka URL Google yang satu ini termasuk browser yang ringan digunakan. Memiliki fitur yang kurang lebih sama dengan browser internet lainnya.

Namun, terdapat yang menonjol adalah adanya mode hemat data lanjutan.Mode ini berguna bagi para pengguna yang ingin menjelajah internet dengan he,at kuota.

Selain itu, juga ada mode kompresi tinggi untuk foto serta video. Kenyaman yang diberikan membuat tidak sedikit masih menggunakan Opera. Tidak hanya itu, ada banyak fitur lain juga yang bisa dimanfaatkan dari Opera.

5. Browser Dolphin

Jika dibandingkan dengan browser-browser diatas, Dolphin browser memang sedikit kurang dikenal. Dimana, browser ini memiliki berbagai fitur tambahan, yang membuat penyesuai luas bagi orang yang menggunakannya. Namun, di dalamnya memiliki banyak fitur dan layanan yang bisa digunakan.

Fitur yang menonjol adalah pengguna bisa menggunakan isyarat dengan simbol untuk bisa menghubungkan dengan internet. Kemampuan untuk menyesuaikan browser dengan bagus yang terdapat berbagai tema yang bisa dipilih. Selain itu, dapat mengunduh dengan gratis.

Itulah tadi, beberapa aplikasi membuka URL Google yang bisa di coba. Menggunakan browser tersebut, tentu akan membantu seseorang untuk menjelajah lebih dalam dan luas mengenai internet. Setiap browser tersebut memiliki keunggulan yang dapat dimanfaatkan para penggunanya.

 

 

>